-->

CARA MEMBUAT PASSWORD DOKUMEN MICROSOFT WORD

 CARA MEMBUAT PASSWORD DOKUMEN MICROSOFT WORD


Dalam dunia modern ini,manusia tidak lagi menggunakan tulisan dengan cara menulis dengan tangan.Namun dengan mesin ketik atau komputer.Nah software terkenal yang digunakan untuk mengetik dokumen yang mengutamakan sebuah kata-kata yaitu adalah Microsoft Word.Nah bagaimana kalau misalnya dokumen itu berisi kata - kata rahasia atau sangat penting dan bersifat pribadi.Untuk itu pada kesempatan kali ini,saya akan memaparkan cara mudah memberi password pada sebuah dokumen microsoft word.

Caranya :

Baca Juga

1.Masuk ke software microsoft word lalu buka file yang akan di beri password.


2.Di halaman utama microsoft word klik menu yang berada di kiri ujung atas,lalu klik prepare,dan klik Encrypt Document.


3.Masukan password sesuai keinginan anda dan ketik ulang untuk konfirmasi password tersebut.


Nah itulah cara mudah untuk memberi password pada microsoft word,semoga postingan kali ini bermanfaat untuk para pembaca.Untuk saran dan komentarnya,saya ucapkan banyak terima kasih.

Jangan lupa ya,kunjungi terus situs ini karena banyak sekali informasi menarik seputar dunia komputer beserta perangkatnya,dan juga akan update setiap minggunya.

Related Posts

0 Response to "CARA MEMBUAT PASSWORD DOKUMEN MICROSOFT WORD"

Post a Comment

Popular posts

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel