Cara Memperbaiki Windows 8 Restart Atau Mati SENDIRI !
Bagi kamu yang mengalami masalah seperti windows 8 kalian tiba-tiba restart sendiri atau bahkan sering mati sendiri, atau tiba-tiba hang sendiri saat di matikan, maka Anda tepat membaca artikel berikut ini.. hehe
Baca Juga
Oke langsung saja kita ikuti langkah-langkah di bawah ini :
1. Jika anda berada di posisi saat layar mulai (atau apalah, kalo gk tau pencet start aja), lalu ketik di search "power" dan pilih pilihan ke dua yaitu "Change what the power buttons do". Sebelum lanjut ke step ke 2 jika kamu masih blm menemukan optionnya, silahkan pencet windows + R lalu ketik powercfg.cpl lalu klik "Change what the power buttons do"2. Setelah masuk ke settingannya, sekarang scroll ke bawah dan cari pilihan yang bernama "turn on fast startup (recommended)" Lalu hilangkan centangnya ! Apabila kamu masih belum menemukan "turn on fast startup (recommended)" maka kamu bisa scroll ke atas, lalu klik link "Change settings that are currently unavaiable"
3. Setelah selesai. Matikan komputer. Lalu hidupkan kembali :D
Demikianlah artikel Cara Memperbaiki Windows 8 Restart Atau Mati Sendiri
0 Response to "Cara Memperbaiki Windows 8 Restart Atau Mati SENDIRI !"
Post a Comment